MENTAWAI – Lahmuddin Siregar terpilih secara aklamasi memimpin Pengurus Cabang (Pengcab) Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PASI) Kabupaten Kepulauan Mentawai, periode 2016-2020. Pemilihan berlangsung melalui musyawarah kabupaten (Muskab) yang dibuka Sekretaris Umum PASI Sumatera Barat Arpan Rusyda di Aula Sekretariat